PREDIKSI SKOR PERTANDINGAN Vallecano vs Barcelona (Liga Spanyol 30 April 2012) Vallecano akan menjamu Barcelona pada laga lanjutan liga Spanyol, 30 April 2012.
Agen Bola Online melihat pengunduran diri Josep Guardiola dari kursi kepelatihan Barcelona memang membuat Lionel Messi dkk terpukul, Namun mereka pasti akan mempersembahkan kemenangan demi kemenangan di sisa partai musim ini. Apalagi di sisi lain, Vallecano selalu kalah di tiga pertandingan terakhir. Yang menjadi perhatian davitblog adalah, Barcelona selalu kalah dalam dua lawatannya ke kandang Vallecano, Tapi itu terjadi 10 tahun yang lalu. Pada pertemuan pertama musim ini di Camp Nou, Barcelona mencukur lawannya tersebut dengan skor 4-0. davitblog meyakini Lionel Messi akan bangkit dalam pertandingan ini dan akan mencetak gol demi gol sebagai kado perpisahan bagi sang pelatih, Messi yang gagal mencetak gol di tiga pertandingan terakhir sangat terpukul dengan kepergian Pep. Selain itu, Messi juga mengincar gelar top skor La Liga. Saat ini dengan catatan 41 gol, Messi tertinggal 1 gol dari Ronaldo. Sementara bagi Vallecano, Dengan raihan 40 poin, Mereka hanya membutuhkan tiga poin lagi agar memastikan diri bertahan di ajang La Liga. Sebagai tim promosi, Target tersebut tentu sangat realistis. Vallecano bertumpu kepada Michu dalam urusan mencetak gol, Gelandang asal Spanyol tersebut telah mencetak 15 gol dari 33 penampilannya dan menjadi top skor klub. Barcelona memberikan voor 1 1/2 kepada Vallecano, davitblog memprediksikan Barcelona dapat menang lebih dari 1 gol.
No comments:
Post a Comment